Oleh: Dwi Joko Widiyanto. Tekad pemerintah menjadikan reformasi birokrasi sebagai prioritas pembangunan mungkin hanya akan menjadi slogan kosong. Tekad ini kedengaran galak di atas kertas tapi tidak bergigi ketika diterapkan di lapangan. Bukti paling mutakhir adalah gelombang penangkapan birokrat korup, jual beli jabatan dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah, dan politisasi birokrasi …
Read More »Membentuk Opini Publik melalui Siaran Pers
Apa Itu Siaran Pers? Siaran pers adalah berita yang ditulis ringkas dan menggambarkan suatu kegiatan atau isu tertentu. Umumnya ditulis oleh lembaga di luar media massa untuk tujuan publikasi kegiatan yang dilakukannya. Siaran pers merupakan cara pertama dan termudah yang dipakai untuk menghubungi media. Dewasa ini siaran pers bisa dalam …
Read More »